Tag - koni sumut

Pelatihan Liputan Menuju PON 2024 Sukses

Berita

MEDAN – Pelatihan Liputan Menuju PON XXI/2024 Aceh-Sumut yang digelar Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) dan KONI Sumut berakhir Selasa (25/7). Pelatihan yang diikuti 60 wartawan dari berbagai media massa tersebut berakhir sukses. Ketua Siwo PWI Sumut, Jonny Ramadhan…

Cabor Bela Diri Tetap Jadi Unggulan Sumut di PON

Berita

MEDAN – Cabang olahraga bela diri dan perorangan tetap menjadi unggulan Sumatera Utara untuk mendulang medali di Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 Aceh-Sumut. Hal itu disampaikan Wakil Ketua I KONI Sumut Prof Agung Sunarno saat menjadi narasumber pada…

KONI Sumut Apresiasi Pelatihan Liputan Menuju PON 2024

Berita

MEDAN – KONI Sumatera Utara mengapresiasi kegiatan “Pelatihan Liputan Menuju PON 2024” yang digelar oleh Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut di Medan, Senin (24/7). Pelatihan jurnalistik dikhususkan kepada wartawan olahraga yang akan menjadi peliput…

Musa Rajekshah Apresiasi Atlet Porwanas dan Taekwondo

Berita

MEDAN – Wakil Gubernur Sumatera Utara (Wagubsu), Musa Rajekshah, memberikan tali asih kepada para atlet Pekan Olahraga Wartawan Nasional (Porwanas) XIII/2022 dan taekwondo yang meraih medali emas. Pemberian tali asih ini diberikan pria yang akrab disapa Ijeck tersebut…

Laga Amal Untuk M Syamsir Gugah Persaudaraan

Berita

MEDAN – Laga amal menghormati almarhum wartawan olahraga M Syamsir yang digelar Seksi Wartawan Olahraga (Siwo) Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut di GOR Futsal Dispora Sumut, Rabu (21/12), berlangsung dalam suasana haru menggugah rasa persaudaraan. Laga amal mengusung…

Lomba Baca Puisi Sukses, PWI Sumut Siap Gelar Stand Up Comedy

Berita

MEDAN – Lomba baca dan parade puisi serta karya tulis yang digelar Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sumut dalam rangka HUT ke-77 Kemerdekaan RI berlangsung sukses dan resmi ditutup pada Sabtu (27/8) malam. Ketua PWI Sumut, H Farianda Putra…